Nah kemudian muncul pertanyaan kapan Mind Map berguna?
- Ketika ANDA ingin menemukan ide yang inovatif dan jalan keluar yang kreatif.
- Ketika ANDA ingin mengingat informasi secara efektif dan efisien. Artinya, sekalipun ANDA ada dalam tekanan, tetap saja ANDA dapat mengingat informasi itu dengan baik.
- Ketika ANDA ingin menetapkan sebuah tujuan, dan langkah-langkah untuk mencapainya.
- Ketika ANDA sedang berpikir untuk mengubah karier ANDA atau memulai usaha baru.
- Ketika ANDA ingin mengadakan rapat yang efisien dan lancar.
Daftar Pustaka
Drs. Fidelis E. Waruwu, M.Sc.Ed. Education Training & Consultant .http:www.edutraco.com. fidelis@edutraco.com
0 komentar:
Posting Komentar